Wednesday, July 17, 2013

Tips melahirkan

Apa saja yang diperlukan saat waktu melahirkan akan datang...deg..degan..pastinya apalagi anak pertama. Kebutuhan apa saja siih yang diperlukan, saya akan berikan tips sederhana berdasarkan pengalaman..he...he.


Tips untuk menghadapi persalinan atau melahirkan :

1. Biaya kelahiran, mencari informasi tentang biaya kelahiran di rumah sakit yang akan dituju, baik melahirkan secara normal ataupun caesar. 

2. Beli kebutuhan bayi seperti baju bayi, minyak telon, peralatan melahrkan untuk ibu, tempat tidur bayi, stoler bayi dan lain-lain.  Untuk tempat tidur bayi biasanya digunakan hanya 1 tahun saja, hal ini tergantung sang bayi, untuk stoler atau kereta bayi bisa digunakan sampai empat tahun.

3. Kesiapan mental calon ayah dan ibu, saat kehamilan telah berusia sembilan bulan maka sang calon ibu harus rajin jalan-jalan dan sang calon ayah membantu sang calon ibu.

4. Berdoa dan meminta doa restu kedua orang tua serta mertua saat akan melahirkan.

5. Tenang dan tidak panik serta menyiapkan kebutuhan pakaian yang akan dibawa saat akan melahirkan, karena bisa tiba-tiba datang proses kelahiran.

6. Biasanya saat kehamilan sudah berusia sembilan bulan maka akan periksa ke dokter seminggu sekali.









2 comments:

Anonymous said...

bayi, balita, rakyat, masyarakat, kehamilan, persalinan, seni dan hiburan, baju anak, ebook, gratis, download, tanda, hamil, anak, game, indosat, telkomsel, xl,

Anonymous said...

bayi, balita, rakyat, masyarakat, kehamilan, persalinan, seni dan hiburan, baju anak, ebook, gratis, download, tanda, hamil, anak, game, indosat, telkomsel, xl,